Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Sepatu menjadi fashion item yang banyak diminati para wanita masa kini.
Modelnya yang chic membuat penampilan makin kece.
Apalagi dipadu dengan pilihan busana yang tepat sesuai dengan karakter masing-masing.
Karena memiliki model yang keren, aktris cantik Dian Sastrowardoyo sampai memiliki koleksinya loh.
(BACA JUGA: Intip Gaya Serasi Marcel Chandrawinata dan Deasy Priscilla Kenakan Busana Khas Jawa)
Dipantau Stylo Grid.ID dari akun instagram @fashion.diansastro, dirinya punya koleksi sepatu boots kece dengan harga yang tak biasa.
Yap, tiga model sepatu boots super keren Dian Sastrowardoyo juga dibanderol dengan harga yang super fantastis loh.
Penasaran seperti apa model sepatu boots beserta penampilan Dian Sastro kala memakainya?
Yuk, simak dulu ulasan Stylo berikut.
(BACA JUGA: Cantik Menawan, Inilah Potret Sarwendah Saat Mengenakan Dress Satin, Lihat yuk!)
1. Lace-up Ankle Boots dari Dior
Nikita Mirzani Mohon Ingin Dijadikan PSK, Fitri Salhuteru Beberkan Bukti dari Sosok Ini: Ternyata Benar
Penulis | : | Rizky Herina P |
Editor | : | Fahrisa Surya |