Laporan Wartawan Grid.ID, Andriana Oky
Grid.ID-Menjadi ibu adalah cerita luar biasa bagi seorang wanita.
Menjaga dan merawat seorang janin hingga berubah menjadi bayi dalam perut merupakan tanggung jawab buatmu.
Saat menjadi ibu, penting buatmu untuk selalu menjaga kesehatanmu dan juga kesehatan si kecil.
Setiap aktivitas dan asupana makanan yang masuk ke dalam tubuhmu akan terhubung dengan si bayi.
Jadi penting untuk memperhatikannya, karena jika tidak sedikit saja kesalahan bisa menempatkan kamu dan kehamilanmu pada risiko yang berbahaya.
(BACA JUGA :Mengintip Kamar Tahanan Setya Novanto, Mantan Ketua DPR RI di Lapas Sukamiskin)
Dikatakan bahwa pepaya bisa menyebabkan keguguran.
Bener enggak yah?
Melansir dari laman boldsky, Grid.ID mengungkapkan penjelasan lebih lanjut terkait hal tersebut.
Pepaya umumnya dikenal sebagai buah yang super sehat dan dapat menyembuhkan berbagai penyakit.
Buah pepaya yang mentah dikenal memiliki khasiat untuk menjaga kekebalan tubuh dan mempercepat penyembuhan luka.
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |