Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Sudah tahu tentang spirulina?
Spirulina adalah mikroalga biru-hijau yang biasanya tumbuh di danau air tawar, mata air alami dan air asin di iklim subtropis dan tropis.
Sebetulnya spirulina bukanlah hal baru, namun masih banyak yang belum mengetahui kegunaan atau manfaat dari bahan satu ini.
( BACA JUGA :Kenakan Ruffle Blouse yang Sama, Kim Chungha vs Park Min Young, Lebih Cantik Siapa?)
Ada banyak cara untuk mengonsumsi spirulina, di antaranya adalah dengan dikeringkan lalu dihancurkan.
Untuk teknik tersebut, biasanya spirulina dijadikan bahan campuran untuk beberapa makanan atau minuman.
Pilihan lain untuk mengonsumsinya dalah dalam bentuk kapsul.
Dilansir Grid.ID dari laman Health, ada beberapa manfaat kesehatan dari spirulina, seperti :
( BACA JUGA :Inspirasi Busana Modest Stylish dan Aggun Pada Penampilan 6 Desainer di Parade Show 1 Jakarta Modest Fashion Week)
1. Melindungi tubuh dari kerusakan oksidatif
2. Baik untuk kesehatan tulang, otot dan jantung
Source | : | Health |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Irma Joanita |