Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Cuka apel memiliki beragam manfaat untuk tubuh.
Salah satunya adalah untuk perawatan kecantikan seperti untuk kulit yang berjerawat.
(BACA JUGA: Harapan Sweet Seventeen, Amel Carla Ingin Masuk Universitas Ternama)
Penggunaannya tidak boleh sembarangan, untuk mendapatkan hasil yang optimal kamu harus lakukan beberapa langkah dalam mengaplikasikannya.
Dirangkum oleh Grid.ID, berikut adalah saran penggunaan cuka apel untuk kulit berjerawat.
Yuk simak.
(BACA JUGA: Deretan Gaya Kasual ala Ranty Maria, Bisa Jadi Inspirasimu Biar Tampil Lebih Stylish!)
Bahan:
1. 2 sendok makan cuka apel.
2. 3 sendok makan soda kue.
3. 1 sendok teh air suling.
Bikin Lolly Trauma, Kemen PPPA Ungkap Alasan Satukan Anak Nikita Mirzani dengan ODGJ dan Pengidap HIV
Penulis | : | Pradipta Rismarini |
Editor | : | Justina Nur L |