Laporan Reporter Grid.ID, Irene Cynthia Hadi
Grid.ID - Ada yang baru dari putra semata wayang Jessica Iskandar, El Barack Alexander.
Yap, potongan rambut El berubah loh.
Rambut El kini berubah potongannya menjadi seperti batok kelapa.
Eits...rambut El ini bukan hasil karya salon loh.
Ternyata rambut El dipotong oleh sang paman tercinta, Erick Bana Iskandar pada Kamis (2/8/2018) lalu.
Dalam akun Instagramnya, Erick membagikan momen manis saat dirinya memotong rambut El.
Menggunakan gunting sederhana, Erick tampak sabar dan telaten saat merapikan rambut keponakannya tersebut.
Ia duduk di samping El yang memiringkan kepalanya.
Kadang, El memejamkan matanya saat Erick memotong bagian poni bocah berusia 4 tahun itu.
Geram, Anak-anak Pak Tarno Sindir Kelakuan Istri Muda yang Diduga Eksploitasi Ayahnya: Nggak Suka Saya!
Source | : | |
Penulis | : | Irene Cynthia Hadi |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |