Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Fitria C
Grid.ID - Pertumbuhan anak adalah anugerah yang harus disyukuri tiap-tiap orang tua.
Dari bisa melihat, duduk, tengkurap, merangkak sampai berjalan.
Sayangnya, dalam menantikan setiap momen perkembangan anak orang tua terkadang tidak sabar dan terburu-buru.
Mereka merasa perkembangan anak terlambat jika bayi lain sudah bisa melakukannya.
(BACA JUGA : Carlos Bocah Jenius yang Jadi Mahasiswa Termuda di Dunia, Belajar Fisika dari Internet)
Padahal perilaku ini salah dan justru memberikan dampak buruk pada buah hati.
Setiap anak memiliki karakteristik tersendiri dan tidak bisa disamakan dengan yang lain.
Termasuk dalam waktu pertumbuhan.
Ada anak yang cepat berjalan, ada juga yang perlu waktu lama agar bisa melangkah.
(BACA JUGA : Jelang Wajib Militer, Jo Kwon 2AM Sempatkan Bertemu dengan Teman-temannya, Ada Sunye Juga loh!)
Hal serupa juga diungkapkan Dian Ayu dalam postingan Instagramnya baru-baru ini.
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | |
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |