Laporan wartawan Grid.ID, Veronica Sri Wahyu Wardiningsih
Grid.ID - Kedekatan Ayu Ting Ting dan Ivan Gunawan sudah menjadi rahasia umum.
Kabar dari hubungan mereka selalu menjadi konsumsi publik.
Padahal Ivan Gunawan sempat dikabarkan menjalin hubungan dengan Faye Malisorn, model asal Thailand.
Namun, isu kedekatan Ivan Gunawan dan Ayu Ting Ting tetap saja menjadi sorotan.
(Baca Juga Gisella Anastasia Kaget, Gempita Lancar Banget Nyanyi Lagu Secret Long Song)
Baru-baru ini, baik Ivan dan Ayu kompak mengunggah foto mereka pada Jumat (10/8/2018).
Beberapa keterangan yang ditulis mereka pun seolah dibuat agar menimbulkan rasa penasaran dari netizen.
Awalnya, Ivan mengunggah foto dirinya dan Ayu sedang duduk.
Ivan mengenakan kemeja polos berwarna hitam, dipadu topi bundar.
Ngamuk Saat Tak Diberi Uang, Pengemis di Bogor Ini Malah Ketahuan Lagi Top Up: Ngegas Gak Dikasih
Penulis | : | Veronica Sri Wahyu Wardiningsih |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |