Bagi seorang seleb, penampilan selalu sempurna adalah sebuah kewajiban.
Untuk itu, penting sekali melakukan berbagai perawatan kecantikan, mulai dari perawatan di salon hingga merawat diri di rumah.
(Baca juga: 8 Potret Michelle Tahalea, Model Cantik Adik Penyanyi Monita Tahalea)
Namun siapa sangka kalau beberapa seleb Hollywood mengalami pengalaman buruk saat mencoba perawatan kecantikan.
Salah satunya seperti Kylie Jenner, model dan juga pemilik Kylie Cosmetics ini, mengaku pernah melakukan lip filler.
Tapi ternyata, Kylie sempat gagal saat melakukan praktik lip filler tersebut!
Kylie merasa bibir membengkak dan seolah mau meledak. Duh, ngeri!
Intip pengalaman buruk lainnya dari seleb Hollywood terkenal dengan klik di sini.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Debora Gracia |