Laporan Wartawan Grid.ID, Menda Clara Florencia
Grid.ID - Aktor Kriss Hatta sempat jadi buah bibir masyarakat akibat pengakuannya yang menohok di akun Instagramnya.
Kriss Hatta membongkar semua kehidupan ranjangnya bersama Hilda Vitria Khan selama dua tahun menikah.
Sembari cengengesan, Kriss menyebut ia telah tidur bersama Hilda hingga ribuan kali.
Sontak saja, Kriss Hata langsung diserang Netizen dan beberapa teman seprofesinya karena tak sepaham dengannya dan dianggap telah melecehkan.
Semenjak peristiwa itu, Kriss Hatta mengaku jadi sering merenung.
Sampai-sampai ia bingung mengapa ia sanggup melontarkan kalimat sevulgar itu.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Penulis | : | Menda Clara Florencia |
Editor | : | Widyastuti |