Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Fitria C
Grid.ID - Baru saja dikaruniai momongan, keluarga Vicky Shu dan Ade Imam kini makin berwarna.
Kehadiran Abimanyu seperti hadiah yang membuat kehidupan keduanya makin indah.
Tak heran jika ke mana saja Vicky dan Ade Imam pergi, si kecil selalu ingin di bawa.
Termasuk saat akan menghadiri acara pernikahan baru-baru ini.
Baca Juga : Miliki Kulit Berminyak, Rekomendasi 3 Translucent Powder Lokal Ini Cocok Kamu Coba!
Harus terbang ke Solo, keduanya tak takut dan khawatir untuk membawa serta Abimanyu ke luar kota.
Bahkan momen ini jadi yang pertama kalinya loh untuk di kecil Abimanyu.
Yap, bayi berusia 1,5 bulan ini baru pertama kali naik pesawat dan pergi jauh.
Alih-alih rewel, siapa sangka Abimanyu justru tenang dan 'anteng' di pesawat.
Momen ini kemudian diabadikan Vicky di unggahan Instagramnya (9/9/2018).
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | |
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |