Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani
Grid.ID - Nusakambangan merupakan sebuah pulau di Jawa Tengah yang lebih dikenal sebagai tempat terletaknya beberapa Lembaga Pemasyarakatan berkeamanan tinggi di Indonesia.
Secara tidak langsung, Nusakambangan memang lebih dikenal sebagai pulaunya para tahanan.
Melansir dari Intisari Online (20/9/2018), di atas daratan pulau ini terdapat beberapa lapas yang dikhususkan sebagai rumah tahanan para narapidana dengan tingkat kejahatan tinggi.
Baca Juga : Cara Padukan Atasan Hitam ala Selebriti Millenials, Favoritmu yang Mana?
Seperti lapas khusus bandar narkoba, lapas untuk kasus pembunuhan dan pencurian hingga lapas khusus napi dengan kasus terorisme.
Terletak di Kabupaten Cilacap, Nusakambangan juga disebut sebagai Alcatraznya Indonesia.
Hal ini dikarenakan tingkat kesulitan yang akan dihadapi para napi seandainya mereka ingin melarikan diri dari pulau ini.
Selain dijaga dengan keamanan tingkat tinggi, setiap lapas juga dilengkapi dengan teknologi keamanan modern seperti CCTV dan sensor gerak.
Baca Juga : Awalnya Settingan, Nikita Mirzani Sebut Angel Lelga Beneran Jatuh Cinta ke Vicky Prasetyo
Dari semua lapas yang ada di Nusakambangan, ada sebuah lokasi yang menyimpan kesunyian tersendiri.
Ya, lokasi itu tak lain adalah Bukit Nirbaya.
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Source | : | Kompas.com,intisari online |
Penulis | : | Septiyanti Dwi Cahyani |
Editor | : | Septiyanti Dwi Cahyani |