Find Us On Social Media :

Mata Sembab Bikin Jelek? Ini Dia 6 Cara Agar Tetap Cantik Walau Habis Menangis

By Way, Selasa, 28 Februari 2017 | 22:40 WIB

Mata Sembab Sehabis Menangis

Laporan Wartawan Grid.ID, Tamara Wijaya. Grid.ID- Buat kamu yang baru putus cinta, sudah berapa banyak air mata yang kamu keluarkan? 

Selain membuat kamu sakit kepala, menangis juga bisa membuat mata menjadi merah dan bengkak.

Di titik ini, bahkan Concealer pun tidak dapat menutupi mata bengkak kamu. 

Ada beberapa cara yang bisa Ladies lakukan agar tetap cantik meski sehabis menangis.

1. Istirahat Sejenak

Tidur jika menurut kamu itu perlu, untuk mengembalikan suasana hati. 

Dengan memejamkan mata sejenak, kamu akan kembali fresh ketika bangun. Walau hati kamu masih sedih, at least  wajah kamu sudah kembali bugar untuk menjalani aktivitas.

2. Cuci Muka

Air mata yang jatuh di pipi akan membuat mukamu menjadi lengket. Sudah mata bengkak, muka lengket, pasti tambah kusut deh mukanya! 

Basuh dengan air bersih atau kalau perlu dengan air dingin agar muka kamu kembali fresh dan tidak sayu. 

3. Teteskan Obat Mata 

Mata otomatis akan menjadi merah akibat menangis.