Find Us On Social Media :

Menghilangkan Bekas Jerawat Ala Salma Hayek

By Octa, Minggu, 5 Maret 2017 | 00:06 WIB

Salma Hayek memberikan resep rahasianya yang membuat kulitnya bersih

Grid. ID - Memiliki wajah kulit yang mulus dan berwarna cerah tentu dambaan setiap Wanita.

Tampil dengan kulit kuusam, dan noda hitam yang timbul akibat jerawat pun membuat tidak percaya diri.

Sehingga Anda selalu ingin tampil dengan menggunakan makeup. untuk menutupi bagian kulit wajah.

Seleb hollywood Salma HAyek memberikan resep rahasianya yang membuat kulitnya bersih dan tampil glowing.

Hanya dengan baking soda, garam, gliserin, dan jus lemon. kalian dapat mencampurkan semua bahan tersebut menjadi scrub.

Kalian bisa melakukan scrubbing pada bagain bekas jerawat yang menghitam

Rahasia kecantikannya bisa kalian di rumah dengan mudah, wah lumayan loh  untuk mengisi weekend kalian loh ladies...