Kaviar sendiri dihasilkan dari ikan yang ditangkap di daerah Laut Kaspia.
Seperti Perancis, Azerbaijan, Kazakstan, Italia, Rusia, Iran adalah negara penghasil kaviar.
Kaviar yang rasanya cenderung amis dan asin, disajikan dalam kondisi mentah atau masih berbentuk telur.
Rasa gurih terasa itu dari asinnya, makanya kaviar itu fresh (tak dimasak).
Kaviar yang ukurannya kecil-kecik, dikemas dengan kaleng kecil juga.