Find Us On Social Media :

Sadarkah Kamu? Ada Perubahan Penting di Facebook yang Tidak Disadari

By Way, Kamis, 16 Maret 2017 | 00:42 WIB

mark zuckerberg

Terutama di bagian font tulisan, saat mereka berkomentar atau menulis status.

Coba lihat akunmu, mungkin kamu akan menyadarinya.

Raksasa media sosial ini ternyata sedang mencoba font baru di seluruh platformnya.

Secara umum, perusahaan ini memang sedang menggunakan ide untuk memakai sistem font standar.