Find Us On Social Media :

Sering Dianggap Sebelah Mata, Ini Pentingnya Ambil Pendidikan Formal Bidang Musik

By Kama, Kamis, 23 Maret 2017 | 01:43 WIB

Sekolah jurusan musik kurang diminati

Karena musik punya kemampuan untuk merangsang berpikir abstrak dan berimajinasi,” papar Idhar.

Mindset tersebut yang bikin kita tertinggal cukup jauh dalam menjadikan musik sebagai pendidikan formal. 

Dan akhirnya, masyarakat memandang sebelah mata mereka yang lanjut kuliah musik.

“Padahal kan kalau musik dalam konteks pendidikan formal banyak manfaatnya. 

Ilmiahnya kan musik mampu merangsang perkembangan otak. 

BACA JUGA (Sudahkah Kamu Bekerja Sesuai Passion? )

Untuk mengedepankan semangat inovasi dan kreativitas, perlu kemampuan berpikir abstraks dan berimajinasi dengan baik,” lanjut Idhar.

Dan pendidikan formal musik, menurut Idhar, perlu ada sejak dari tingkat terdini. 

Kalau dilihat, jumlah SMK yang punya jurusan musik pun nggak banyak dibanding bidang-bidang lain yang lebih popular di industry.

“Pendidikan formal musik, rasanya perlu digalakkan melalui program dan kebijakan yang terintegrasi dengan pemberdayaan sumber daya kreativitas. 

Sedari dini mungkin,” tukas pria yang kini menjadi dosen di Telkom University.