Find Us On Social Media :

TERHARU! Respon Ibu Kepada Anaknya yang Gagal dalam Ujian, Membuat Netizen SHOCK!

By Kama, Sabtu, 25 Maret 2017 | 20:55 WIB

Kisah kasih ibu

Grid.ID - Kasih sayang seorang ibu adalah kasih sayang yang kekal.

Pengorbanan seorang ibu tidak akan kunjung habis ketika melihat anaknya berada di dalam kondisi terjatuh.

Apapun pasti ibu lakukan untuk membuat kita senang dan bahagia.

BACA JUGA (Aneh, Seorang Ibu Mendoakan Agar Anaknya Meninggal Duluan, Alasannya Sungguh Menyayat Hati)

Seperti yang dilakukan oleh orang tua dari Hannah Cho.

Hannah memberitahukan kepada ibunya bahwa ia gagal dalam kelas matematika, dah harus mengulang kembali kelas tersebut.

Respon dari ibu Hannah benar-benar membuat orang tersentuh

"aku tidak peduli jika kamu gagal dalam ujian matematika, aku tidak peduli jika nilai SAT mu kurang dari 1000 , aku tidak peduli jika GPA kamu di bawah 2.00, aku tidak peduli jika kamu tidak diterima di Stanford.” 

“TAPI aku peduli jika kamu merasa tidak senang, aku peduli jika kamu sedang stress, aku peduli jika kamu lapar , walau bahkan kamu lapar setiap dua jam sekali (aku mengerti, aku mengerti sekali, memberimu makan bisa membuat lelah, tapi mama sayang kamu) "

BACA JUGA (8 Hal yang Sering Bikin Cewek Gagal Paham Soal Wajah Cantik Tanpa Makeup)

Postingan dari akun @imhannacho , yang berisikan text dari ibunya sekejap langsung viral di media sosial twitter.

Postingan Hannah mendapatkan 4000 retweets dan 13.200 likes.

Dan tentu banyak juga netizen yang mengomentari postingan Hannah, yang berharap ingin menjadi anak dari orang tua Hannah.

Seperti yang di tuliskan oleh akun @_afiii_ " can she adopt me omg"

@maadixoxo " why can't my mom be like this ughhhhh"

@Coolast_A " @imhannacho shook to the bones. What universe is your mom from?? "

Semoga Hannah lulus sekolah ya. (*)