Find Us On Social Media :

Per 1 April 2017 KAI Mengubah Jadwal Keberangkatan Kereta Api, Ini Perubahannya

By Alfa, Sabtu, 1 April 2017 | 22:44 WIB

PT Kereta Api Indonesia (Persero) (KAI) Daerah Operasi (Daop) I Jakarta mencatat, jumlah penumpang kereta api pada musim libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2017 sebanyak 574.838 orang

Berikut ini jadwal pemberangkatan atau jadwal perubahan perjalanan baru yang dimulai pada 1 April 2017 :

- KA menoreh yang seblumnya berangkat pukul 19.45 dari Pasar Senen, berubah menjadi berangkat pukul 20.30 dan sampai di Semarang Tawang Pukul 03.28

- KA Tawang Jaya (Semarang Poncol - Jakarta) sebelumnya berangkat dari Stasiun Poncol pukul 14.00 berubah menjadi pukul 13.15. dan sampai di pasar Senen jam 20.10

- KA Kaligung yang sebelumnya hanya melayani Semarang Poncol- Tegal memperpanjang relasi sampai Brebes

- KA Kaligung (Semarang - Brebes) untuk keberangkatan dari Semarang Poncol pukul 06.20 akan tiba di Brebes pukul 09.03

- KA Kaligung (Semarang - Brebes) untuk keberangkatan pukul 08.45 dari Semarang Poncol akan tiba di Brebes pukul 11.28

- KA Kaligung (Semarang- Tegal) untuk keberangkatan pukul 14.00 akan tiba di Tegal pukul 16.24

- KA Kaligung (Semarang- Tegal) untuk keberangkatan pukul 16.30 akan tiba di Tegal pukul 18.55.

- KA Kaligung dari Brebes menuju Semarang akan ada dua jadwal, pukul 09.45 dan 12.15.

- KA Kaligung dari Tegal ke Semarang akan ada dua jadwal keberangkatan yaitu pukul 05.00 dan pukul 17.30.

Inilah beberapa perubahan jadwal keberangkatan kereta api. (*)