Find Us On Social Media :

Inilah 5 Makanan yang Tepat Hilangkan Stres, Makan yang Tepat Bukan Makan yang Banyak

By Kama, Rabu, 19 April 2017 | 04:43 WIB

Makanan anti stres

Senyawa kimia tersebut mengatur rasa lapar, kebahagiaan dan kenyamanan.

Studi tahun 2006 menemukan bahwa orang yang mengonsumsi 1 gram tryptophan tiga kali sehari mengalami perubahan suasana hati.

Mereka cenderung kurang agresif dan argumentatif ketimbang orang yang mengonsumsi plasebo.

3. Ikan berlemak

Hidangan laut seperti ikan tuna, salmon dan trout memiliki kadar asam lemak omega-3 tinggi yang tak hanya menurunkan tingkat inflamasi, tetapi juga kecemasan.

Studi pada tahun 2011 menyebutkan, suplemen omega-3 harian dapat menurunkan kecemasan hingga 20 persen.

(BACA JUGA: Tinggal Semprot, Stress Langsung Sirna)

4. Biji-bijian utuh

Karbohidrat merangsang produksi serotonin, senyawa alami yang bertugas selayaknya obat anti depresi.

Selain itu, serotonin juga memiliki manfaat tambahan, yaitu membuat Anda merasa kenyang sehingga mencegah makan berlebih.

Wajib diingat, makanan yang terbuat dari biji-bijian utuh seperti roti gandum dan oatmeal lebih baik dari roti tawar putih.

5. Cokelat hitam

Mencamil sedikit cokelat hitam bisa mengurangi hormone stres, dan kandungan antioksidannya juga bisa membuat pembuluh darah rileks, menurunkan tekanan darah dan meningkatkan sirkulasi.

(*)