Find Us On Social Media :

Kamu yang Memiliki Kesulitan Tidur Bisa Jadi Pertanda Mutasi Gen Tidak Normal

By Kama, Jumat, 21 April 2017 | 02:15 WIB

Kalau kamu susah tidur, bisa jadi karena masalah mutasi gen.

Hal inilah yang menyebabkan kamu terkena insomnia dan kelelahan.

(BACA JUGA: Atasi Masalah Tidur Malam dengan Solusi di Bawah Ini, Nomor 4 dan 5 Wajib Kamu Waspadai)

Tapi kamu bisa mengatasi masalah DSPD ini dengan mengatur jadwal ketat untuk tidur.

Atur suhu ruangan, matikan lampu, dan matikan ponsel adalah cara yang terbaik untuk tidur lelap.

Jika hal itu sudah dilakukan tapi masih belum bisa tidur, coba kamu baca buku atau menonton.

Aktivitas di malam hari bisa buat kamu menjadi lelah dan mengantuk. (*)