Find Us On Social Media :

Rahasia Buah Bit yang Bisa Bikin Otakmu Muda Kembali, Seperti Apa Gizinya?

By Indra, Senin, 24 April 2017 | 16:52 WIB

Oksida nitrat yang terdapat pada akar buah bit dapat meningkatkan aliran darah ke seluruh tubuh.

Kelompok ketiga adalah Pacebo (tidak diberi tambahan jus buah bit).

Hasilnya, luar biasa menggembirakan.

(BACA JUGA Hasil Survey 3000 Orang, Inilah 3 Gaya Hubungan Seks Generasi Milenial, Kamu Suka Yang Mana?)

Kelompok yang mendapat jus akar buah bit dan melakukan olahraga dapat distribusi oksigen ke otak meningkat.

Selain itu juga tercipta kondisi yang sangat baik untuk menguatkan korteks somamotor, yang memroses informasi dari otot-otot dan memilah syarat yang datang dari tubuh.

Ketika seseorang sedang berolahraga, korteks somamotor pada otak memproses informasi dari otak mengatur sinyal yang masuk ke dalam tubuh.

Olahraga dapat menguatkan korteks somamotor berdasarkan pendapat para peneliti.

Analisa yang dilakukan pada kelompok yang telah olahraga menunjukkan adanya pengaruh yang besar dari buah bit yang dikonsumsi.

Meskipun kelompok studi memiliki tingkat nitrat dan nitrit yang sama dalam darah sebelum meminum jus.

Pada kelompok dengan jus akar buah bit memiliki tingkat nitrat dan nitrit yang jauh lebih tinggi dibandingkan kelompok placebo setelah berolahraga.

Ternyata rahasianya ada di Nitrat yang terkandung dalam buah bit.

(BACA JUGA 4 Cara Ini dijamin Bikin Dapur Kamu Terlihat Mewah, Modalnya Cuman Cermin Loh)

Oksida nitrat yang terdapat pada akar buah bit dapat meningkatkan aliran darah ke seluruh tubuh.

Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa ini dapat meningkatkan performa berolahraga pada orang-orang dari berbagai kelompok usia.

“Oksida nitrat merupakan molekul yang sangat kuat. Ia dapat menuju area pada tubuh yang membutuhkan oksigen (hypoxic)," ujar W Jack Rejeski dari Wake Forest University.

Jack menambahkan, "Dan otak merupakan pengumpan berat oksigen pada tubuh manusia.”

Silakan mencoba? (*)