(BACA JUGA: Nggak Cuma Bikin Sehat, Ini 10 Fakta Hubungan Seks Yang Kamu Harus Tahu, Nomor 10 Paling Kocak)
Bisakah menopause pada pria dicegah atau disembuhkan? Gangguan yang paling dirasakan pada pria ialah soal kenikmatan berhubungan seks yang ditandai dengan menurunnya gairah seksual serta kelelahan yang sangat.
Risiko lainnya ialah tingkat depresi yang meningkat sehingga secara langsung berdampak pada performa organ kejantanan di ranjang, termasuk mengenai masalah disfungsi ereksi dan sebagainya.
(BACA JUGA: 6 Fakta Tentang Rambut Organ Intim, Salah Satunya Jangan Waxing)
Pengobatan menopause pada pria Pakar akan menyarankan pria untuk melakukan diet, rutin berolahraga, terapi obat antidepresi hingga pola makan sehat yang teratur.
Cara lainnya ialah terapi hormon untuk menangkal efek samping dan risiko terburuk yang bisa menyerang yaitu kanker prostat. (*)