Find Us On Social Media :

5 Fakta Dwinda Ratna, Istri Furry Setya 'Mas Pur' yang Usianya Terpaut 13 Tahun dari Sang Aktor

By Hastin Munawaroh, Rabu, 19 Desember 2018 | 06:35 WIB

5 Fakta Dwinda Ratna, Istri Furry Setya 'Mas Pur' yang Terpaut 13 Tahun dari Sang Aktor

Bahkan kisah cinta Furry Setya dan Dwinda inipun berawal dari pertemuan mereka saat Winda, sapaan akrab Dwinda, mewawancarai pemeran Mas Pur itu.

2. Terpaut 13 Tahun dengan Furry Setya

Mengutip Tribunnews, Dwinda diketahui masih berusia 22 tahun.

Ia terpaut 13 tahun dengan suaminya, Furry Setya yang diketahui berusia 35 tahun dengan status duda satu anak.

Baca Juga : 5 Potret Cantik Dwinda Ratna, Calon Istri Mas Pur 'Tukang Ojek Pengkolan'