Find Us On Social Media :

PLN Turunkan Bantuan di Lokasi Bencana Tsunami Banten

By Rangga Gani Satrio, Minggu, 23 Desember 2018 | 13:37 WIB

Kondisi setelah terjangan tsunami di Wisma Kompas Karang Bolong, Banten.

Baca Juga : Karyawannya Banyak Jadi Korban Tsunami Banten, Humas PLN: Tanpa Ada Tanda-tanda Alam, Tiba-tiba Ombak Besar Menerpa!

I Gede Suprateka mengklaim, ada 146 gardu listrik yang masih hidup.

Namun, masih banyak gardu yang akan diperbaiki.

"102 masih padam, masih dalam perbaikan, karena kena air. Lalu ada 2 tiang listrik, saluran utama tegangan menengah yang roboh. Jadi sedang kami perbaiki," ucapnya.

Baca Juga : Unggahan Terakhir Aa Jimmy Sebelum Meninggal Akibat Bencana Tsunami Banten

Lebih lanjut, dirinya mengatakan ada 14 korban jiwa dari 260 peserta employee gathering itu.

"Itu yang jadi korban meninggal ada 5 dari pegawai, 1 orang istri dan selebihnya anak-anak," ujarnya.

(*)