"Kalau kita flu, maka hidung kita akan mengeluarkan cairan yang berlebih yang ditujukan untuk menghilangkan virus atau bakteri tersebut dari tubuh kita."
"Now, bagaimana bila bumi juga merasakan hal yang sama?"
Baca Juga : Deretan Potret Kebersamaan Herman Sikumbang dan Keluarga, Gitaris Seventeen yang Jadi Korban Tsunami Banten
Tahukah Anda, semakin lama manusia di bumi ini adalah makhluk yang menghancurkan, menghabisi habitat yang ada di bumi sendiri, jadi kehadiran manusia semakin lama menjadi penyakit bagi bumi," jelasnya.
Deddy lantas mengungkap kemungkinan bumi melakukan hal sama seperti yang dilakukan manusia.
Bisa saja bumi sedang mengalami pemanasan global ketika merasa banyak bakteri dan virus yang masuk.
Baca Juga : Rossa Turut Panjatkan Doa Bagi Band Seventeen dan Korban Tsunami Selat Sunda
"Bagaimana jika bumi melakukan hal yang sama sebagai makhluk hidup lainnya, ketika kita panas karena sakit maka bumi juga melakukan global warming. What if adanya tsunami sama seperti kita mengeluarkan cairan yang banyak dari hidung."
"What if kalau kita batuk sama dengan bumi mengeluarkan angin topan dengan satu tujuan untuk menghilangkan virusnya karena sudah menjadi ancaman bagi tubuhnya, karena bumi menganggap manusia sudah menjadi ancaman bagi tubuhnya."