"Idola sepanjang masa," tulis akun @raisasyif.
Baca Juga : Luna Maya Ziarah ke Makam Leluhur, Kondisi Kuburan Diributin Netizen
Tapi ada juga yang tidak setuju dengan pujian di atas.
Hingga mencoba menegur aktris kelahiran London itu.
"Orang yg mempertontonkan aurat kog dipuji astafirullahhal'azim," tulis akun @baiti7423.
"Barang siapa mengumbar aurat siksa pedih telah menanti. Sedih kok suaminya diam saja.. Harusnya menasehati.. Karna di agama islam itu di larang," tulis akun @fandymadridiztaa. (*)