Find Us On Social Media :

Begini Peran Orang Tua untuk Mendidik Generasi Anak Millenials

By Indra, Kamis, 4 Mei 2017 | 18:38 WIB

Fungsi orangtua menyaring agar anak membatasi mana yang boleh dilakukan dan yang tak boleh dilakukan

(BACA JUGA Aneh Tapi Nyata, Semprot Parfum ke Pusar, Aromanya Lebih Tahan Lama dibanding Ke Baju

Anak berani melakukan hubungan terlarang karena konsep diri yang rendah, tidak punya nilai unggul dan rapuhnya jiwa anak.

Salah satu cara untuk mengontrol anak adalah dengan menjadi teman baiknya, pujilah anak ketika ia berhasil unggul dalam satu kegiatan.

Meskipun hal ini dianggap sederhana namun anak akan merasa dirinya dihargai dan dibutuhkan.

Jika kamu berteman dengan anak di media social tetaplah menghargai privasi anak, dengan tidak asal komen.

Karena bila salah anak akan merasa malu dan jadi bahan cemooh oleh temannya. (*)