Baca Juga : Korban Longsor di Sukabumi Bertambah, 9 Meninggal, 34 Masih Tahap Pencarian
Menurutnya, tanah di lokasi longsor masih cukup labil.
Saat terdengar gemuruh dari puncak bukit, para relawan sempat khawatir.
Mereka khawatir jika batu besar di puncak bukit akan terjatuh dan membahayakan warga apabila terjadi longsor susulan.
Masyarakat yang tinggal di lereng bukut sempat merasa panik dan berlarian karena lokasi tersebut masih berpotensi longsor susulan.
Baca Juga : Update Terbaru Longsor Sukabumi : Jumlah Korban Tewas Bertambah dan Evakuasi Masih Terus Dilakukan
Saat dinilai cukup aman, para relawan kembali ke lokasi untuk melanjutkan proses evakuasi.
Di tengah-tengah video tersebut, terdengar para relawan berteriak meminta kantong mayat pada petugas.