Find Us On Social Media :

Lima Tahun Terakhir Ini, Naga 'Lyla' Selalu Melihat Keanehan Pada Istrinya

By Teguh Andrianto, Jumat, 5 Mei 2017 | 03:03 WIB

Naga 'Lyla' dan Istri Ingin Bayi Tabung, Cuma Mereka Masih Penasaran Dengan yang Satu Ini!

Laporan Wartawan Grid.ID, Winda Lola

GRID.ID - Sudah lima tahun ini Naga dan Feby mengarungi hidup bersama namun keduanya masih belum dikaruniai anak.

Pasangan yang menikah pada 27 Januari 2012 ini mulai menjalani program kehamilan sejak awal tahun ini.

Selama itu pula Naga, selalu merasa melihat keanehan pada istrinya.

( BACA JUGA Penasaran Bayi Tabung, Istri Naga 'Lyla' Konsultasi ke Tya Ariestya )