Laporan Wartawan Grid.ID, Dianita Anggraeni
GRID.ID - Saat nonton Ayat-Ayat Cinta 1, Chelsea Islan belum mengenal akting, dan ini adalah salah satu film yang membekas di hatinya.
perasaannya campur aduk saat bertemu orang-orang yang dia idolakan saat nonton dulu.
( BACA JUGA Chelsea Islan Jatuh Cinta Gara-Gara Biola )