Lalu pemudik yang mengikuti program arus balik mudik, wajib menyertakan KTP Jabodetabek.
Biaya pendaftaran sebesar Rp 150.000, di mana pendaftaran program mulai dibuka dari tanggal 22 Mei–12 Juni 2017.
(BACA JUGA: Tragis,Inilah Detik-detik Bintang Film Panas Digigit Hiu, 4 Hari Setelahnya Ini yang Terjadi)
Demi menjaga keselamatan, peserta MBBH diharapkan dalam kondisi sehat dalam perjalanan, membawa helm SNI untuk digunakan saat berkendara di kampung halaman, serta wajib turun di tempat yang telah ditentukan.
Setiap pendaftar berhak mendapatkan dua kursi bus beserta pengangkutan 1 unit motor, asuransi selama perjalanan, layanan kesehatan, goodie bag yang berisikan jaket, konsumsi selama perjalanan dan hadiah dari sponsor.
AHM juga mengadakan undian para pemudik dengan hadiah dua buah unit motor, gadgets dan barang-barang elektronik lainnya.
Bisa jadi bahan pertimbangan nih kalau kamu minat. (*)