Find Us On Social Media :

8 Jenis Minuman yang Bagus Diminum Sebelum Sarapan Pagi

By Kama, Rabu, 17 Mei 2017 | 02:09 WIB

Minuman-minuman ini adalah minuman yang bagus diminum sebelum sarapan pagi

Grid.ID - Saat tidur di malam hari dengan durasi 5- 8 jam durasi tidur, tentunya tubuh akan mengalami dehidrasi.

Saat pagi hari sebelum melakukan sarapan sebaiknya minumlah banyak air untuk mehidrasi tubuh dengan baik.

Ini tentu akan memengaruhi sistem metabolisme kamu menjadi lancar, dan juga membuang racun dalam tubuh.

(BACA JUGA: 2 Jam Mengintip Kehidupan Pemadam Kebakaran, yang Pantang Pulang Sebelum Padam)

Selain baik untuk kesehatan metabolisme tubuh, minum saat pagi hari dapat mengurangi nafsu makan.

Minuman apa saja sih yang baik di konsumsi saat pagi hari?

Air putih

Minum air dingin dapat mempercepat sistem metabolisme 25%, selain itu tubuh kamu akan mulai bekerja untuk membuang racun yang berada dalam tubuh.

Usahakan minum minimal 500 ml air atau lebih.

Air lemon

Minum air lemon di pagi hari memang memberikan manfaat tersendiri yang dapat menenangkan otot sendi, mengatur pergerakan usus dalam meningkatkan proses pencernaan.

(BACA JUGA: Film Pirates of Carribean Dead Men Tell No Tales Kena Hack, Disney Dipaksa Bayar Tebusan)