Jahe mengandung antihistmin alami yang biasa digunakan untuk obat flu, pilek dan sakit kepala.
(BACA JUGA Ingat, Hindari Makanan Berikut Agar Atraksi Bercinta Tetap Membara )
5. Bubur ayam
Mengonsumsi bubur ayam ketika demam, sangat membantu mengurangi suhu tubuh yang meninggi.
Bubur ayam juga sangat lunak dan begitu mudah dicerna sehingga tidak akan memberatkan sistem pencernaan dalam perut.
(BACA JUGA 4 Lukisan Misterius di Dunia yang Terkenal Karena Konon Bisa Bergerak, Ada yang Dari Indonesia ! )
6. Bawang merah
Orang Jawa punya kebiasaan anak kecil yang terserang demam dikeroki dengan bawang merah yang telah dikupas dan dicuci bersih.
Bawang merah mengandung vitamin C, kalium, serat, dan asam folat.
Selain itu, bawang merah juga mengandung kalsium dan zat besi.
Bawang merah dikenal sebagai obat karena mengandung efek antiseptik dan senyawa alliin.
Selain sebagai campuran makanan, di Jawa Tengah, anak yang terkena flu atau demam, sering diusapkan bawang merah parut di punggung dan perutnya untuk memberi rasa hangat.
(BACA JUGA Banyak Pengeluaran Dihari Raya, Band D'Masiv Tak Batasi Jam Panggung Selama Ramadhan )
7. Air kelapa muda
Banyak mengandung mineral, di antaranya adalah kalium.
Di saat suhu tubuh meninggi, tubuh akan banyak mengeluarkan keringat, untuk menurunkan kondisi suhu tubuh ketika panas dan untuk menggantikan keringat yang banyak keluar, sebaiknya perbanyaklah minum air kelapa.
(BACA JUGA Perkenalkan Nama Saya Alhamdulillah Lanang Anakku, Gara-Gara Hal Ini Jadi Terkenal )
8. Kunyit
Memiliki kandungan minyak atsiri, turmeron, curcumin dan zingiberen yang bermanfaat sebagai antioksidan dan antiperadangan. (nakita/wellnessmama.com)