Biarkan beberapa menit lalu gunakan sikat gigi untuk menggosok korosi.
Hasilnya, korosi bisa hilang.
Selain membersihkan korosi di terminal atau baut aki, minuman cola juga bisa untuk membersihkan korosi di permukaan benda stainless steel.
Caranya adalah sama dengan membersihkan korosi di baut aki.
Tuang minuman cola di seluruh permukaan stainless stell lalu diamkan beberapa saat.
Setelah itu gosok dengan kain atau spoon.
Jika masih kurang, tuang kembali minuman cola tersebut.
Mau bukti, ini video membersihkan korosi bemper mobil berbahan stainless steel dengan menggunakan minuman cola.
Video di bawah ini diunggah oleh akun @Butku5 di youtube.
Tak hanya membesihkan benda-benda berbahan stainless steel, minuman cola juga bisa untuk membersihkan uang koin dari kotoran.
Dengan minuman cola, uang koin kembali bersih dan bersinar.