Find Us On Social Media :

Jangan Panik, Ini 3 Masalah Utama Ibu yang Baru Menyusui, Wajib Baca Ya!

By Way, Rabu, 7 Juni 2017 | 14:11 WIB

menyusui bayi

Grid.ID- Seorang wanita yang baru saja memiliki anak, pasti akan menemukan hal-hal baru tentang tindakan menyusui

Jadi nggak heran kalau kamu menghadapi beberapa masalah saat menyusui bayinya. 

Ibu baru secara mental harus mempersiapkan dirinya untuk menghadapi tantangan apapun ketika merawat anaknya. 

(BACA JUGA 20 Tahun Berlalu, Kecantikan Sophia Latjuba Bikin Kagum Netizen )

Mungkin ini nggak akan jadi masalah besar untuk ibu yang sudah memiliki anak sebelumnya, tapi untuk ibu baru ini merupakan masalah besar. 

Kamu harus memastikan agar anak makan secara teratur dan benar, dan terlebih harus menaati aturan yang Dokter anjurkan. 

Terutama saat menyusui, kamu harus kenali terlebih dahulu masalah-masalah yang bisa menimpa kamu saat menyusui anak. 

(BACA JUGA TERPOPULER: Gadis Cantik Bunuh Diri, Wanita Bugil di Jakarta Belanja Siang Hari, dan Babi Ngepet di Bekasi Mirip Manusia )

Berikut ulasanya seperti yang dilansir Grid.ID dari Boldsky. 

1. Payudara Membesar 

Karena berbagai fluktuasi hormonal yang terjadi pada tubuh wanita sebelum dan sesudah kehamilan, payudaranya dapat membesar sehingga bisa menghalangi proses menyusui. 

2. Saluran Susu yang Terblokir 

Sering kali, duktus penghasil susu yang ada di payudara ibu baru bisa tersumbat.

Bila ini terjadi, susu tidak dapat mengalir keluar melalui putingnya dan terakumulasi di payudara.

Hal ini juga bisa menyebabkan banyak rasa sakit dan nyeri di payudara.

Belum lagi fakta bahwa bayinya tidak bisa mendapatkan susu apapun!

Jika hal ini terjadi denganmu, segeralah periksa ke dokter. 

(BACA JUGA Dianggap Terlalu Seksi oleh Arab Saudi, Gambar Ibu di Iklan ini Diganti Bola, Ternyata Ini Gambar Aslinya )

3. Puting Datar 

Masalah menyusui lain yang dihadapi ibu baru adalah memiliki puting datar. 

Sangat penting bagi ibu menyusui untuk memiliki puting tegak saat menyusui bayinya.

Sehingga bayi bisa menempelkan mulutnya ke puting tegak dan menyusu secara efektif. (*)