Find Us On Social Media :

Komika Uus Komentari Fenomena Gelandangan dan Pengemis Saat Ramadan

By Okki Margaretha, Jumat, 9 Juni 2017 | 15:55 WIB

Rizky Firdaus Wijaksana atau Uus

(BACA JUGA UUS Lebih Milih Miskin Jadi Stand Up Komedian Daripada Mengemis)

“Anggap mereka bukan pengemis, tapi seorang ‘street teater’,” kata komika pemilik nama asli Rizky Firdaus Wijaksana itu.

“Mau dia pura-pura miskin, mau pura-pura kakinya buntung buat cari duit pas lebaran, at least dia berusaha gitu,” kata Uus. (*)