Tidak hanya memotong, tangan bayi tersebut juga diremas oleh orang tuanya, agar bisa terlepas dari cincin spinner.
(Baca : Ini 7 Penyebab Kanker Serviks, Penyakit Mematikan yang Bikin Jupe Meninggal )
Jorge Macho Puentes melihat bahwa bayinya terus-menerus menangis seolah-olah dia sedang sakit.
Dia kemudian memperhatikan bahwa anak itu telah memasukkan jarinya ke dalam salah satu lubang spinner dan dia tidak bisa mengeluarkannya dari dalamnya.
Video dari kejadian ini sudah dihapus dan diturunkan dari media sosial, karena banyak netizen yang menyalahkan orangtua ketika mengijinkan anaknya bermain dengan spinner. (*)