Find Us On Social Media :

Dapur Bergaya Industrial, Ekspos Material Telanjang, Kereng Banget!

By Indra, Selasa, 13 Juni 2017 | 18:55 WIB

Lantai cor semen yang difinishing licin membuat kesan industriak semakin kuat dan keren.

Enggak hanya praktis, dapur ini juga langsung terhubung ke taman. Pemilik rumah bisa merasakan kesegaran taman yang ada di samping sambil memasak. (*)

(Sabrina Alisa)

Artikel ini pernah tayang dengan judul "Mau Hadirkan Dapur Praktis Bergaya Industrial ? Ini Idenya!"

(http://idea.grid.id/Inspirasi/Interior/Mau-Hadirkan-Dapur-Praktis-Bergaya-Industrial-Ini-Idenya)

MATERIAL KAYU DAN BETON PADA LANTAI MEMBUAT KESAN INDUSTRIAL MAKIN KUAT. | PHOTO OLEH : VICUGO FOTO