Grid.ID - Masih ingat dengan janji Millen kepada Ashanty bahwa ia akan kembali berpenampilan layaknya laki-laki?
Yah, nampaknya Millen belum akan menepati janjinya dalam waktu dekat ini.
Buktinya, ia masih nyaman menggunakan high heels, make up, dan pakaian-pakaian yang umumnya dipakai oleh wanita.
(BACA: Millen Minta Maaf Telah Membuat Malu Keluarga, Ashanty: Anak Seperti Itu Nggak Bisa Dikerasin)
Seperti yang terlihat pada foto yang diunggah Millen lewat akun Instagram pribadinya.
Beberapa hari sebelumnya juga, Millen mengunggah video tutorial make up untuk menyambut hari lebaran di YouTube channelnya.
Padahal Ashanty sudah mau mengajak Millen untuk bermain ke rumahnya, yang sebelumnya tidak diperbolehkan oleh Ashanty gara-gara penampilan Millen.
(BACA: Kok Netizen Ketawa Sih Saat Millen Dipanggil Mas? Kenapa Ya?)
Dengan persyaratan, Millen tidak akan berpenampilan seperti wanita lagi.
Karena netizen masih ingat dengan janji Millen, maka mereka ramai-ramai mengadukan dia kepada tantenya, Ashanty.
@saniavalvalerie: "Liat bun @ashanty_ash."
(BACA: Bukan Cuma Pas Telanjang, Ciuman Millen Cyrus Di-Live-In Juga Sama Pacarnya!)