Find Us On Social Media :

Akan Menjadi Pernikahan Terbesar, Ini Fakta-fakta Pernikahan Pangeran Harya (BPH) Kusumo Bimantoro dengan Seorang Dokter

By None, Jumat, 4 Januari 2019 | 08:56 WIB

5 Fakta B.P.H Kusumo Bimantoro, Putra Mahkota Pakualaman Yogyakarta yang akan Segera Naik Pelaminan!

Grid.ID - Kabar bahagia datang dari keluarga Pakualaman Yogyakarta.

Tanggal 5 Januari 2019 mendatang, keluarga Pakualam sekaligus Wakil Gubernur Yogyakarta, K.G.P.A.A Paku Alam X akan menggelar Royal Wedding untuk menikahkan putra sulungnya, Bendara Pangeran Harya (BPH) Kusumo Bimantoro.

Lalu, siapakah sosok Bendara Pangeran Harya (BPH) Kusumo Bimantoro sebenarnya?

Simak 5 faktanya berikut ini yang dilansir dari pakualaman.id.

1. Segera Mempersunting Dokter Cantik

Di usianya yang ke-26 tahun ini, Suryo (panggilan akrab B.P.H Kusumo Bimantoro) akan mempersunting seorang dokter cantik bernama Maya Lakshita Noorya.

Baca Juga : Kabar Duka, Aktor Senior Torro Margens Dikabarkan Meninggal Dunia

Tak tanggung-tanggung keduanya telah merajut asmara sejak di bangku SMA.

Pernikahan ini juga digadang-gadang akan menjadi hajat besar dan royal wedding di Yogyakarta.

Halaman selanjutnya...