Akhirnya keduanya resmi bercerai pada 23 September 2008.
Fakta-fakta Kekasih Maia
Maia Estianty disebut-sebut sedang dekat dengan pengusaha jam tangan mewah, Irwan Danny Mussry atau yang lebih dikenal dengan nama Irwan Mussry.
Baik Maia maupun Irwan belum terbuka soal hubungan mereka, pun terkait status hubungan keduanya.
Irwan sendiri, selain dikenal sebagai konglomerat, juga memliki hubungan baik dengan sejumlah selebriti tanah air.
Bahkan, Irwan Mussry sendiri pernah menjalin hubungan dan kedekatan dengan artis-artis cantik.
(*BACA JUGA: Maia Estianty Mau Nikah (Lagi), Bocoran Teman Terdekat dan Tapi Anaknya Bilang Dulu Pernah*)
Berikut 10 fakta tentang Irwan Mussry.
1. Pengusaha Sukses
Irwan adalah pengusaha yang menjual jam-jam mewah di berbagai kota besar di Indonesia.
Ia adalah President dan CEO PT Timerindo Perkasa International (Time International) yang menjadi agen-agen jam tangan mewah di Indonesia.
Irwan sudah terjun di bisnis jam tangan sejak 30 tahun lalu yang merupakan warisan dari ayahnya.
2. Jawa-Arab