Find Us On Social Media :

Sering Mengalami Rasa Sakit Saat Menstruasi? Hindari 8 Hal Berikut Ini

By Kama, Kamis, 13 Juli 2017 | 04:42 WIB

Rasa sakit saat menstruasi

3. Merokok

Menurut sebuah survei yang dilakukan, mendekati 70% wanita mengatakan bahwa merokok adalah salah satu unsur yang paling banyak memengaruhi PMS dan rasa nyeri haid secara mendalam.

4. Minuman beralkohol

Alkohol tidak hanya menyebabkan dehidrasi namun juga mengurangi kadar magnesium yang dapat memengaruhi gejala PMS.

(BACA: Beginilah Penampilan Bumi 335 Juta Tahun yang Lalu Jika Negara-Negara Sudah Ada)

5. Makanan manis

Hidangan dengan gula tinggi atau cita rasa manis seperti es krim atau donat memang menjadi makanan yang enak dikonsumsi saat terserang kram perut.

Namun mengonsumsi makanan manis, dapat meningkatkan kadar insulin yang dapat mengganggu keseimbangan hormon estrogen, testosteron, dan progesteron di tubuh.

Makanan ini akan memengaruhi kemarahan emosi dan perubahan suasana hati ketika mengalami menstruasi.

6. Tingkat stres

Rasa stres yang hadir saat menstruasi akan memperburuk rasa sakit yang muncul, untuk itu sebaiknya hindari pikiran yang membuat stres.

Kamu dapat menghilangkan tingkat stres dengan cara membaca buku, meditasi, dan juga mengeluarkan seni pada diri kamu.