Find Us On Social Media :

Bikin Kapok! Meski Dilakukan Para Ahli, Ini 3 Dampak Buruk Veneer Gigi

By Jayeng, Senin, 24 Juli 2017 | 02:28 WIB

Ilustrasi

Dampak ini akan semakin buruk kalau veneer terlepas dan harus melakukan pemasangan ulang.

2. Gigi berlubang

Pemasangan veneer yang tidak tepat bisa memunculkan celah antaran veneer dan gigi asli pasien.

Nah, jika hal ini dibiarkan maka akan besar kemungkinan mengakibatkan gigi berlubang karena adanya sisa makanan yang terselip di dalam celah.

(Baca: Daftar Pemenang Kuis Ngopi Bareng Ayu Ting Ting.. Aneh Atau Palsu?)

Untuk itu, pemasangan veneer perlu dilakukan oleh dokter atau ahli yang berkompeten.

3. Iritasi gusi

Salah satu jenis veneer, yaitu veneer porcelain menggunakan etsa asam dengan tujuan untuk merekatkan lapisan veneer dengan permukaan gigi.

Namun penggunaan etsa asam ini perlu diperhatikan baik dari segi metode, waktu, konsentrasi asam, dan tipe asam yang digunakan.

Apabila terjadi kesalahan dalam penggunaannya dapat membuat kerusakan pada gigi dan gusi. (*) (Triroessita Intan Pertiwi)

Artikel ini sudah tayang di tribunnews dengan judul "Banyak yang Belum Tahu, Ternyata 3 Dampak Buruk Veneer Ini Bisa Bikin Pemakainnya Kapok"