Grid.ID-Karena duka masih menyelimuti keluarga Sahrul Gunawan atas kepergian sang ibunda, pernikahannya dengan Amanda akan diundur.
Acara tersebut tadinya akan dilaksanakan pada 12 Agustus 2017.
Namun, belum menyaksikan sang anak melepas masa duda, ibunda Sahrul Gunawan, Hasanah binti Ahmad Husein, meninggal dunia pada Rabu (21/6/2017).
Pria yang biasa dipanggil Alul ini diketahui sudah bercerai dengan Indri.
Namun banyak netizen yang masih menginginkan kebersamaan mereka.
Netizen mengambil kesempatan ini untuk mendorong Alul rujuk dengan mantan istrinya itu.
Dalam postingan Instagram @Lambe_turah, mengenai diundurnya pernikahan Alul dan Amanda tersebut, menuai beragam komentar.
Beberapa komentar dari netizen berpendapat bahwa musibah ini karena Amanda bukanlah jodoh dari ayah tiga anak itu.
(Baca : Miris, Bocah Ini Hampir Kehilangan Penglihatannya Akibat Dilempari Apel )
"Mungkin ini cara Allah untuk menegur Alul spy balik ke Indri dan tidak merestui Alul - Amanda. Apalagi kalau sejak awal memang indikasinya sudah jadi, di antara Alul - Indri", tulis akun @gladiesbyrne.
Akun @cutiebhailoveAa juga berkomentar, "Alul mmg tcipta buat teh indrie seorang".
Komentar akun @beby_syahrial "Bagoooos lhaaa balek aja ke istrinya mas igun kesian ank2 msh kecil lg an amanda tu msh piyikkk 20 th aj belom".
(Baca : Ijin Cari Rokok, Pria Ini Kepincut PSK Seksi di Tengah Jalan, Akhirnya Malah Kena Sial )
”Aduuuuuh seneng bget deh smoga aa alul rujuk kembali yess ma mbak indri.... Unch unch pasangan dunia akhirat insya allah ih cocok bget emang mereka be2”, tulis akun @lisa__ewo
Tidak hanya itu, komentar yang menyudutkan Amanda pun bergulir.
“Bagoooos lhaaa balek aja ke istrinya mas igun kesian ank2 msh kecil lg an amanda tu msh piyikkk 20 th aj belom”, komentar akun @beby_syahrial ”Sahrul itu kan cinta banget sama mbak indri..si abegeh ini pelarian doang...kasian amanda sdh ngebet pengen punya suami artis”, tulis akun @hawram03 (*)