Laporan wartawan Grid.ID, Rini Listia.
Grid.ID - Memilih warna lipstik yang sesuai dengan tipe warna kulit memang tidak mudah.
Banyak sekali warna lipstik yang dapat dijumpai para wanita.
Dari warna lipstik yang terlihat nude, warna cerah seperti fushia, atau pun warna gelap seperti warna merah atau wine.
Masing-masing warna tentu memiliki ilusi tampilan yang diberikan pada wajah kita.
Percaya atau tidak, wanita yang menggunakan warna merah pada lipstiknya tentu akan terlihat punya karakter yang tegas.
Tak hanya bingung dalam pemilihan warna, terkadang tampilan tekstur dari lipstik juga dapat memberikan tampilan wajah yang berbeda loh.
Seperti halnya saat ini, sedang tren sekali memakai lipstik yang memiliki tekstur shimer yang akan terlihat butiran gliter.
Meski saat ini banyak lipstik yang bisa dijadikan pilihan, tentu para wanita juga banyak yang masih belum mengetahui cara memilih lipstik yang tepat.
(Baca : Ternyata Al dan Prilly Latuconsina Sedang Membangun Hubungan, Ini Faktanya )
Begini loh caranya, yuk baca lebih lanjut!
1. Rosy Nudes