Kali ini selebriti yang tetap cantik walaupun sedang hamil adalah Acha Septriasa.
Acha dipersunting oleh Vicky Kharisma pada tahun 2016 lalu, kini Acha sedang mengandung anak pertamanya yang sudah menginjak 7 bulan.
Acha terlihat cantik dan menawan, ya dengan gaun berwarna hitamnya.
(BACA: Agak Jorok Sih, Tapi Gaya Pacaran Tasya Kamila Jadi Panutan)
3. Ayu Hastari
Presenter Ayu Hastari juga tengah mengandung anak pertamanya dari Ryo Ichi yang resmi menikah pada September 2016 lalu.
Walaupun perutnya semakin membesar Ayu tetap terlihat cantik meskipun hanya menggunakan baju tidur dan tanpa ulasan makeup di wajahnya.
Duh, bumil dari kalangan selebriti ini tetap canti yaa, walaupun perut semakin membesar, dan semoga kehamilan selebritis ini diberi kesehatan dan kelancaran sampai persalinan nnati, ya. (*)