Find Us On Social Media :

Coba Eksplorasi Bangkai Kapal, Pria Ini Malah Temukan Fenomena Mengejutkan

By Ahmad Rifai, Kamis, 24 Agustus 2017 | 02:05 WIB

Kayak bersiap memasuki kapal yang karam | YouTube

Laporan Wartawan Grid.ID, Ahmad Rifai

Grid.ID - Kayak adalah sebuah perahu kecil bertenagakan tenaga manusia.

Kapal biasanya hanya muat menampung satu orang dilengkapi dengan dayung berkepala tunggal atau ganda.

Kayak sendiri merupakan hiburan yang menyenangkan bagi sebagian orang.

Banyak lintasan sungai atau kubangan air-air besar yang dapat dijelajahi.

(Baca juga: Produksi Robot Pembunuh Tak Dapat Dihentikan, Inikah Akhir dari Peradaban Manusia?)

Namun seperti apa sensasinya bila seorang kayak menjelajahi sebuah bangkai kapal?

Inilah yang terjadi pada seorang pria yang mengunggah video petualangannya di Youtube.

Dalam video tersebut, dia mencoba menjelajahi sebuah bangkai kapal yang telah karam selama beberapa tahun di Rumania.

Kapal karam yang dijelajahi ini punya nama Evangelia.

(Baca juga: Frasa 'Antifa' Lagi Ramai Diperbincangkan, Berikut 4 Hal yang Perlu Kamu Tahu, yang Terakhir Alasannya Bikin Hati Terenyuh)

Evangelia dibuat di Irlandia Utara pada tahun 1942.