Find Us On Social Media :

Dinobatkan Jadi Tersangka, Gelar Penghargaan Anniesa Hasibuan Dicabut oleh Majalah Beken Ini!

By Irene Cynthia Hadi, Jumat, 25 Agustus 2017 | 19:23 WIB

Anniesa Hasibuan | tribunnews.com

(BACA JUGA Ini Dia Sang 'Ratu Maraton Asia Tenggara', Srikandi Semarang Ini Baru Saja Merebut Emas ke-11 untuk Indonesia Loh..)

Dalam posting tersebut, Forbes Indonesia menyatakan bahwa pertimbangan mereka didasarkan pada kasus yang menimpa First Travel.

Forbes juga mengatakan bahwa mereka hanya merekomendasikan praktek bisnis yang beretika dan menginspirasi orang lain.

Keputusan Forbes akhirnya berujung kepada penarikan Anniesa dari daftar figur Inspiring Women tersebut. (*)