Find Us On Social Media :

Ternyata Malam Hari Bukan Waktu yang Terbaik Untuk Bercinta, Begini Penjelasannya

By Afif Khoirul M, Sabtu, 26 Agustus 2017 | 02:50 WIB

Waktu Paling Sering di Gunakan Berhubungan Intim

Grid.ID – Bagi pasangan baru, umumnya mereka menyukai aktifitas seksual di malam hari.

Tapi nyatanya, malam hari bukanlah waktu terbaik loh..

Bagaimana bisa?

Dilansir dari laman boldsky, sebuah survei yangdilakukan baru-baru ini terhadap 1000 pria dan wanita yang aktif melakukan aktifitas seksual, ditemukan bahwa waktu terbaik untuk bercinta bukanlah malam hari.

( Baca : Bukan Running Man, Kim Jong Kook dan HaHa Bakal Ketemu di Program Lain? )

Sebagai gantinya, mereka lebih suka melakukannya pada pagi hari.

Yaitu sekitar pukul 7.30.

Penelitian ini dilakukan oleh Forza Supplements.

Yaitu perusahaan terkemuka di bidang industry kesehatan.

( Baca : Kisah Bayangan Raksasa di Rumah Tua Peninggalan Belanda yang Dihuni Ribuan Kelelawar, Bikin Merinding )

Menurut survei aktifitas seksual, pasangan yang melakukan hubungan seksual di pagi hari memiliki kualitas seksual yang baik.

Aktifitas seksual yang dilakukan adalah sekitar satu jam setelah bangun.

Kenapa demikian?

Alasan pertama, bangun tidur setelah beristirahat, akan meningkatkan stamina dan fokus pada pasangan saat bercinta.

( Baca : Perempuan Boleh Lakukan Masturbasi, Ini 10 Alasannya )

Kedua, endorfin yang dilepas saat bercinta menjaga tingkat energi dan kebahagiaan sepanjang hari.

Selain akan mendapat kualitas seksual yang baik.

Kita juga akan mendapat semangat lebih menjalani hari.

Karena saat bercinta, hormon endorfin yang dilepas lebih banyak.

Sehingga kita akan memiliki semangat dan pikiran yang lebih positif. 

Tertarik untuk mencobanya di pagi hari

(*)