Find Us On Social Media :

10 Film Komedi yang Layak Ditonton Untuk Melepas Stres, Nomor 8 Lucu Tapi Sadis

By Alfa Pratama, Minggu, 27 Agustus 2017 | 19:28 WIB

Banyak cara bisa kita lakukan untuk melepaskan diri dari stres secara mudah, salah satunya menonton film di rumah.

Film ini menceritakan kisah seorang remaja biasa, Dave Lizewski, yang berkeinginan untuk menjadi pahlawan super pada kehidupan nyata, menyebut dirinya "Kick-Ass".

Dave berhasil tertangkap di pertarungan besar ketika ia bertemu Big Daddy, seorang mantan polisi yang, dalam usahanya untuk menurunkan raja obat bius Frank D'Amico, telah melatih putrinya yang berumur sebelas tahun untuk menjadi vigilante, Hit-Girl. 

Meski beberapa kontroversi untuk kata-kata kotor dan kekerasan yang dilakukan oleh seorang anak pada film ini, Kick-Ass tetap diterima dengan baik oleh kritikus dan khalayak.

6. The Hangover

The Hangover adalah film komedi Amerika Serikat tahun 2009 yang disutradarai oleh Todd Phillips, ditulis oleh Jon Lucas, dan diproduseri oleh Todd Phillips dan Daniel Goldberg.

Film ini dibintangi oleh Bradley Cooper, Ed Helms, Zach Galifianakis, Justin Bartha, dan Heather Graham.

Film ini dirilis di Amerika Utara pada 5 Juni 2009 dan mendapat tanggapan positif serta sukses di pasaran.

5. Office Space

Office Space adalah film black comedy ditulis dan di sutradarai oleh Mike Judge.

Film ini menceritakan secara satir, rasa frustasi para pegawai kantoran menghadapi hari-hari sebagai karyawan.